Ada yang menarik dari batik Demayon atau Indramayu. Satu motif, bisa dibuat dengan dua tampilan; mulus seperti kain batik pada umumnya, atau dengan latar complongan di belakangnya. Complongan adalah barisan bentuk titik-titik di belakang motif batik. Prosesnya dilakukan setelah tahapan membuat rengrengan atau memberi kerangka pada kain mori dan nembok...
Berita Lainnya