Advertisement
#201-tenaga-honorer-indramayu-lulus-seleksi
Rabu , 12 Feb 2014, 22:20 WIB
201 Tenaga Honorer Kategori II di Indramayu Lulus Seleksi
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Hasil seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) bagi tenaga honorer kategori dua, akhirnya diumumkan. Di Kabupaten Indramayu, dari 1.130 peserta, hanya 201 orang yang dinyatakan lulus...