Advertisement
#55-mal-taman-anggrek
Kamis , 21 Nov 2019, 16:58 WIB
Kuliner Kaki Lima di Lima-Lima Mal Taman Anggrek
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pusat perbelanjaan Mal Taman Anggrek menghadirkan kawasan jajanan dan makanan khas kaki lima ke area kuliner Lima-Lima (55). Lima-Lima ingin menjadi wadah makanan legendaris kaki lima...
Kamis , 21 Nov 2019, 15:50 WIB
Kiat Kopi Es Tak Kie Bertahan di Luar Glodok
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kedai kopi modern terus bermunculan di mana-mana. Menawarkan tempat kekinian untuk berkumpul generasi milenial.Begitu juga dengan Kopi Es Tak Kie yang sudah berdiri sejak 1927. Berawal dari sebuah tenda pinggir jalan, Kopi Tak Kie berhasil melewati berbagai zaman mempertahankan racikannya.“Saya generasi keempat, tapi papa saya, generasi ketiga masih ada,” kata pengelola Kedai Es Kopi Tak Kie,...