Wakil Ketua Umum MUI, Anwar Abbas.

MUI Serukan Media Massa Bersikap Netral pada Pemilu 2024

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Buya Anwar Abbas menyampaikan Taujihat MUI tentang Pemilu 2024 yang Adil, Jujur dan Damai pada penutupan Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) MUI Ke-III Tahun 2023 di Jakarta, pada Ahad (3/12/2023).  Buya Anwar mengatakan, MUI mendorong agar pemimpin nasional yang akan datang harus menjadikan etika, integritas dan hukum sebagai panglima dalam menjalankan...

Aksi boikot Israel di AS (Ilustrasi)

MUI Jabar Imbau Masyarakat Tak Beli Produk Israel

REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG-- Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Jawa Barat mengharamkan masyarakat untuk membeli produk-produk Israel di tengah agresi negara tersebut ke negara Palestina. Agresi Israel ke Palestina membuat puluhan ribu orang termasuk Palestina menjadi korban. "Mulai saat ini, kita tidak membeli produk Israel. Bagi yang tidak tahu tanyakan karena mengingat banyak produk Israel.  Saya dapat kiriman daftar nama produk (Israel) akan...