Advertisement
#aborsi-di-indonesia
Selasa , 16 Apr 2019, 15:38 WIB
Aborsi di Indonesia Legal Tapi Praktiknya Terbatas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Yayasan Inisiatif Perubahan Akses menuju Sehat (IPAS) Indonesia, Marcia Soumokil, mengatakan Indonesia merupakan negara yang melegalkan praktik aborsi. Aborsi namun diperbolehkan secara terbatas."Kalau disebut ilegal,...