#abraham-samad-dilaporkan
Senin , 23 Feb 2015, 15:08 WIB
Pemilik Apartemen Pertemuan Samad-Hasto Penuhi Undangan KPK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Supriansyah, pemilik apartemen yang diduga menjadi tempat pertemuan antara Abraham Samad dan Hasto Kristianto akhirnya memenuhi undangan pengawas internal KPK. Supri akan dimintai keterangan terkait kebenaran...
Selasa , 10 Feb 2015, 18:38 WIB
Soal Komite Etik, KPK Undang Orang yang Disebut Hasto
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Deputi Bidang Pencegahan KPK, Johan Budi mengatakan, pengawas internal KPK masih mengkaji laporan yang disampaikan Plt Sekjen PDIP, Hasto Kristianto terkait tuduhannya terhadap Ketua KPK, Abraham Samad. Hasil kajian dari pengawas internal akan menentukan perlu tidaknya dibentuk komite etik.Johan mengatakan, bukti foto yang disampaikan Hasto belum cukup untuk menyimpulkan apakah perlu dibentuk komite etik atau tidak....
Kamis , 05 Feb 2015, 11:45 WIB
LPSK Telaah Permohonan Perlindungan Pelapor Samad
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) menelaah permohonan perlindungan...
Selasa , 03 Feb 2015, 16:36 WIB
Sprindik Samad tak Identik dengan Penetapan Tersangka
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Pakar Hukum Pidana Universitas Islam Indonesia...