Advertisement
#aceh-somantri
Rabu , 26 Jun 2013, 07:51 WIB
STAI Muhammadiyah Bandung Cetak Sarjana Unggul Berakhlak Mulia
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Ketua STAI Muhammadiyah Bandung, Ace Somantri, mengungkapkan, saat ini paradigma pendidikan Islam di Indonesia masih cukup memprihatinkan. Akibatnya, kata dia, lulusan pendidikan Islam kerap masih dipandang sebelah mata...