#ada-mulut-trump-zelenskyy
Sabtu , 01 Mar 2025, 20:48 WIB
Trump-Zelenskyy Bertengkar, PM Inggris Ingin Jamu Presiden Ukraina Besok
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON - Perdana Menteri Inggris Keir Starmer menegaskan kembali dukungannya untuk Ukraina. ucapan dukungan itu disampaikan menyusul perdebatan sengit antara Presiden AS Donald Trump dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy...
Sabtu , 01 Mar 2025, 19:43 WIB
Zelenskyy Menolak Meminta Maaf Setelah Berdebat Sengit dengan Trump
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy tidak menjawab secara langsung apakah ia berutang permintaan maaf kepada Presiden AS Donald Trump, dan menegaskan bahwa ia tidak melakukan sesuatu yang buruk. Perdebatan panas terjadi selama pertemuan antara Trump dan Zelenskyy di Ruang Oval Gedung Putih, Jumat (28/2/2025). Pertemuan itu awalnya difokuskan pada penandatanganan kesepakatan mineral antara kedua negara. "Saya pikir kita harus...
Sabtu , 01 Mar 2025, 10:44 WIB
Adu Mulut Warnai Pertemuan Trump dengan Zelenskyy
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Adu mulut terjadi antara Presiden AS Donald Trump...