Advertisement
#aerodinamika
Selasa , 12 Jun 2018, 18:50 WIB
Tim F1 akan Dapat Panduan Baru Aerodinamika Mobil 2019
REPUBLIKA.CO.ID, ZURICH -- Federasi Olahraga Otomotif Dunia (FIA) berharap tim-tim Formula 1 (F1) segera menyepakati peraturan baru musim 2019. Jika para tim F1 tidak juga kunjung sepakat mengenai peraturan...