Bing Chat memungkinkan penggunanya memanfaatkan berbagai kemampuan di satu tempat, termasuk pembuatan gambar AI dan jawaban berdasarkan informasi web, tanpa mengeluarkan biaya sepeser pun.

Kerja Cepat Selesai, Coba Pakai 5 Peranti AI dan Website Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Perkembangan kecerdasan buatan (AI) generatif mungkin dimulai dengan peluncuran ChatGPT, namun teknologi tersebut kini telah diintegrasikan ke dalam semua jenis platform produktivitas yang dirancang untuk mempermudah alur kerja manusia sehari-hari.  Dilansir ZDNET, Selasa (5/12/2023) berikut lima alat AI yang dapat membantu Anda menyelesaikan tugas sehari-hari yang ringan namun penting yang dalam jangka panjang, menambah banyak waktu yang dihemat. Hasilnya adalah Anda...

Teknologi kecerdasan buatan (AI) berkembang saat pesat. Saat ini AI berdampak pada beragam aspek kehidupan./ilustrasi

Ternyata AI tak Perlu Ditakuti, Ini Bukti Ilmiahnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebagian orang menganggap chatbot sangat berguna. Program berbasis kecerdasan buatan (AI) itu memang dapat menghadirkan simulasi percakapan atau obrolan selayaknya manusia lewat aplikasi pesan, situs web, aplikasi seluler, juga telepon. Ada kalanya memakai chatbot AI seperti berbicara dengan orang sungguhan yang dapat memberikan wawasan dan nasihat berguna.  Akan tetapi, ada juga pengguna yang malah frustrasi saat memakainya, karena...