Advertisement
#alat-berat-dpupr-bogor
Rabu , 02 Feb 2022, 01:30 WIB
Dikritik Ketua DPRD, Wabup Bogor Langsung Sidak Alat Berat Milik Dinas PUPR
REPUBLIKA.CO.ID, CIBINONG -- Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan melakukan inspeksi kelayakan alat berat milik Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) usai mendapat kritik dari Ketua DPRD Kabupaten Bogor...