Advertisement
#aliran-dana-negara-berkembang
Jumat , 30 May 2014, 09:16 WIB
Krisis Ukraina Tekan Aliran Dana ke Negara Berkembang
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Institute of International Finance (IIF) pada Kamis menurunkan proyeksi arus modal swasta ke negara-negara berkembang pada 2014, terutama disebabkan merosotnya arus masuk pada semester pertama 2014 karena krisis Ukraina...