Advertisement
#allegri-bicara-scudetto
Sabtu , 09 Dec 2023, 11:17 WIB
Juventus Puncaki Klasemen Serie-A, Allegri Mulai Berani Bicara Peluang Scudetto
REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Kemenangan krusial Juventus 1-0 atas Napoli memperkuat i Bianconeri sebagai salah satu kandidat favorit juara Serie A Liga Italia 2023/2024. Pelatih Massimiliano Allegri mengaku, tiga angka...