Advertisement
#amerika-dakwa-maduro
Jumat , 27 Mar 2020, 12:30 WIB
Venezuela: AS Putus Asa Hingga Tuduh Maduro Jual Narkoba
REPUBLIKA.CO.ID, CARACAS -- Menteri Luar Negeri Venezuela Jorge Arreaza mengatakan bahwa tuduhan perdagangan narkoba oleh Amerika Serikat terhadap Presiden Nicolas Maduro menunjukkan "keputusasaan" dari "kalangan elite Washington." Arreaza menyebutkan keputusan...