Advertisement
#anak-dan-kejahatan
Rabu , 30 Nov 2016, 10:15 WIB
Polisi Jambi Tangkap Pelaku Curanmor di Bawah Umur
REPUBLIKA.CO.ID, JAMBI -- Anggota Satuan Reserse Kriminal Polresta Jambi menangkap pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang masih berstatus di bawah umur. Pelaku adalah BW (12 tahun) salah seorang pelajar...