Advertisement
#anak-hamzah-haz
Jumat , 09 Oct 2015, 13:57 WIB
Anak Hamzah Haz Bantah Pukul Pembantu Hingga Berdarah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Anggota Fraksi PPP DPR RI, Fanny Syafriansyah atau Ivan Haz membantah memukul pembantu rumah tangganya, Topiah (20 tahun). "Saya tidak melakukan apapun, kalau saya cekcok dengan istri...