Advertisement
#antre-iphone-6
Sabtu , 20 Sep 2014, 14:47 WIB
Ribuan Pembeli Antre iPhone 6 di Seluruh Dunia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ribuan pembeli mengantre di toko-toko Apple di seluruh dunia, banyak dari mereka menunggu di luar selama berjam-jam, bahkan berhari-hari untuk memiliki iPhone 6 atau iPhone 6...