Advertisement
#apartemen-yerusalem
Kamis , 06 Feb 2014, 16:29 WIB
Abaikan Protes, Israel Bangun 558 Apartemen di Yerusalem Timur
REPUBLIKA.CO.ID,YERUSALEM-- Israel telah menyetujui pembangunan 558 apartemen bagi pemukiman baru Yahudi di timur Yerusalem. Padahal wilayah tersebut awalnya akan dijadikan ibukota oleh Palestina, dimasa mendatang.Para pejabat Palestina mengatakan, keputusan...