#apbn-perubahan
Jumat , 04 Jan 2013, 15:16 WIB
Menkeu: APBN Perubahan tidak Perlu
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Menteri Keuangan Agus Martowardojo memberikan usulan agar pemerintah tidak perlu membuat APBN-Perubahan dalam satu tahun anggaran, supaya Kementerian Lembaga memiliki waktu untuk mempercepat realisasi anggaran."Kalau tidak ada sesuatu yang...
Senin , 23 Jan 2012, 13:48 WIB
Sebagian Besar APBN Perubahan Bermasalah
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih menunggu laporan audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terkait potensi kerugian negara sebesar Rp 41 miliar yang diduga dilakukan oleh pimpinan Universitas Indonesia (UI). Namun, KPK mensinyalir bahwa penyebab dugaan kerugian negara itu disebabkan oleh bermasalahnya Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara - Penambahan (APBN-P).Menurut Wakil Ketua KPK Bambang Widjodjanto, APBN-P biasanya banyak diberikan...
Selasa , 09 Aug 2011, 17:06 WIB
Antisipasi Dampak Krisis Ekonomi Global, Pemerintah Siapkan Empat Langkah Mitigasi
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA-Pemerintah menyiapkan empat langkah mitigasi menghadapi kemungkinan dampak krisis...