Advertisement
#asuransi-pokemon
Selasa , 26 Jul 2016, 17:04 WIB
Bank di Rusia Tawarkan Asuransi untuk Pemain Pokemon Go
REPUBLIKA.CO.ID, Sebuah bank di Rusia berhasil menemukan cara untuk memanfaatkan popularitas gim Pokemon Go untuk pemasaran produknya. Sberbank kini menawarkan asuransi kepada pemain gim tersebut. Bank itu menjanjikan kompensasi...