Advertisement
#audit-khusus
Selasa , 08 Sep 2020, 14:24 WIB
BPK Gelar Audit Khusus Penanganan Covid-19, Seperti Apa?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) akan melakukan pemeriksaan khusus mengenai pemanfaatan anggaran untuk penanganan Covid-19. Pelaksanaan audit ini menyusul hasil penilaian risiko yang telah dilakukan lebih dulu....