Advertisement
#babi-hutan-indonesia
Jumat , 06 Sep 2019, 07:40 WIB
KLHK Ragukan Klaim Serbuan Babi Hutan Indonesia ke Malaysia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) meragukan klaim dari otoritas Negara Bagian Melaka, Malaysia, yang menyebut telah terjadi invasi babi hutan dari Pulau Sumatra ke wilayah...
Kamis , 05 Sep 2019, 20:08 WIB
Renangi Selat Malaka, Babi Hutan Indonesia Serbu Malaysia
REPUBLIKA.CO.ID, MELAKA -- Pemerintah Malayasia kini mulai dipusingkan dengan semakin banyaknya babi hutan dari Indonesia yang masuk ke negara mereka. Babi hutan dari Pulau Sumatra itu masuk dengan melintasi Selat Malaka menuju Negara Bagian Melaka.Ketua Komite Pertanian, Pengembangan Agribisnis, dan Koperasi Negara Bagian Melaka, Norhizam Hassan Baktee mengatakan, babi hutan memang adalah perenang yang hebat, tetapi pihaknya tak pernah...