Advertisement
#badan-pusat-statistik-jatim
Kamis , 15 Dec 2022, 17:00 WIB
Sepanjang November 2022, Ekspor Perhiasan Jatim Meningkat 100 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Timur mencatat kenaikan nilai ekspor sepanjang November 2022. Kenaikan nilai ekspor Jatim pada bulan tersebut sebesar 2,01 persen jika dibandingkan bulan...
Selasa , 15 Nov 2022, 15:40 WIB
Ekspor Jatim Turun 4,98 Persen Sepanjang Oktober 2022
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Nilai ekspor Jawa Timur tercatat mengalami penurunan sebesar 4,98 persen pada Oktober 2022 jika dibandingkan bulan sebelumnya. Yaitu dari 2,03 miliar dolar AS menjadi 1,93 miliar dolar AS. Meski demikian, jika dibandingkan Oktober 2021, nilai ekspor Jatim masih mengalami kenaikan sebesar 2,93 persen. Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Jatim, Dadang Hardiwan menjelaskan, penurunan nilai ekspor tersebut...