Advertisement
#balita-sembuh-corona
Selasa , 19 May 2020, 18:52 WIB
Balita Positif Covid-19 di Garut Dinyatakan Sembuh
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Garut merilis enam kasus pasien positif yang dinyatakan sembuh pada Selasa (19/5). Salah satu pasien itu merupakan balita berusia 2...
Senin , 04 May 2020, 16:02 WIB
Balita di Riau Sembuh dari Corona
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Seorang balita berusia dua tahun asal Kota Dumai, Provinsi Riau, dinyatakan sudah sembuh dari infeksi Covid-19. Meski begitu, balita itu, belum bisa dipulangkan dari rumah sakit.Juru Bicara Covid-19 Riau dr Indra Yovi Sp.P(K) di Pekanbaru, Senin, menyatakan balita yang sembuh merupakan pasien ke-29 di Riau. Menurut dia, pasien tersebut adalah balita pertama yang positif Covid-19 di...