#bambang-wijoyanto-ditangkap
Sabtu , 24 Jan 2015, 00:00 WIB
Dua Kejanggalan Penangkapan Bambang Widjoyanto
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Pakar hukum pidana dari Universitas Indonesia Ganjar Laksmana Bondan menjelaskan bahwa ada dua hal yang janggal dalam perkara tersebut."Ada dua hal menarik di sini, pertama pengambilan paksa Pak BW...
Jumat , 23 Jan 2015, 23:45 WIB
Oegroseno: Copot Budi Gunawan dan Kabareskrim
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Mantan Wakapolri Komjen (Purn) Oegroseno menyarankan institusi Polri untuk segera menonaktifkan Irjen Pol Budi Waseso sebagai Kepala Badan Reserse Kriminal Polri."Segera nonaktifkan saja. Nggak usah diproses bintang tiganya," kata Oegroseno, saat dihubungi wartawan, di Jakarta, Jumat malam.Pasalnya pada saat pengangkatan Budi Waseso sebagai Kabareskrim, sedang terjadi kekosongan kekuasaan di tubuh Polri, sehingga menurut dia, Budi tidak sah secara tata...
Jumat , 23 Jan 2015, 19:19 WIB
Penangkapan BW, Presiden Harus Turun Tangan
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Peneliti Pusat Kajian Anti Korupsi (PUKAT)...