Advertisement
#banjir-bukit-tinggi
Kamis , 02 Dec 2010, 07:53 WIB
Ribuan Korban Banjir Tebing Tinggi Masih di Pengungsian
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN--Sedikitnya 3.000 orang korban banjir di Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, hingga Rabu (1/12) sore masih bertahan di sejumlah titik lokasi pengungsian. "Hingga kini mereka masih berada di...