Advertisement
#banjir-waykanan-lampung
Ahad , 25 Feb 2018, 14:19 WIB
Banjir Rendam Enam Kecamatan di Waykanan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG -- Hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Waykanan, Lampung, mengakibatkan Sungai Way Umpu meluap sejak Jumat (23/2). Terdata enam kecamatan terendam banjir mencapai lutut orang dewasa,...