Ilustrasi Militer Mesir

Mesir Tempatkan 20-an Tank dan Pasukan di Sinai, Israel Ngeluh, Pentagon Mendadak Monitor

REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO -- Israel mulai mengumpulkan informasi intelijen tentang tentara Mesir di wilayah Sinai. Hal ini dilakukan dengan memonitor langsung apa yang terjadi di wilayah tersebut untuk memastikan apa yang dilakukan militer Mesir di sana. Kepastian mengenai monitoring intelijen Israel terhadap wilayah Siniai disampaikan koresponden Channel 12 Israel Hillel Biton Rosen. Dalam laporannya, ia menambahkan lembaga keamanan dan militer Israel baru-baru...

Anggota Brigade Izzedine al-Qassam, sayap militer Hamas, mengambil bagian dalam parade merayakan gencatan senjata di Deir al-Balah, Jalur Gaza, Ahad , 19 Januari 2025.

Israel Hambat Pengiriman Bantuan ke Gaza, Ini Peringatan dari Hamas

REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Kelompok Hamas menuding Israel telah menunda pengiriman bantuan esensial ke Jalur Gaza. Mereka memperingatkan, tindakan tersebut tak sesuai kesepakatan gencatan senjata dan dapat mempengaruhi proses pembebasan warga Israel yang saat ini masih ditawan.  "Kami memperingatkan bahwa penundaan yang terus-menerus dan kegagalan untuk mengatasi poin-poin ini (pengiriman bantuan utama) akan memengaruhi perkembangan alami kesepakatan, termasuk pertukaran tahanan," kata...