#ben-affleck-menikah
Ahad , 21 Aug 2022, 14:28 WIB
Jennifer Lopez dan Ben Affleck Menggelar Pesta Pernikahan Mewah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Pasangan selebritas Jennifer Lopez dan Ben Affleck pada Sabtu (20/8/2022) waktu setempat mengadakan pesta pernikahan mewah di rumah bintang film Good Will Hunting itu. Demikian media Amerika Serikat...
Jumat , 12 Aug 2022, 06:13 WIB
Usai Menikah, Ben Affleck Jual Rumahnya di Pacific Palisades Seharga Rp 441 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID, LOS ANGELES -- Aktor Ben Affleck agaknya ingin sepenuhnya meninggalkan kehidupan lamanya setelah resmi menikah. Sebulan setelah menjadi suami penyanyi Jennifer Lopez, Affleck diketahui mendaftarkan rumahnya di Pacific Palisades, Los Angeles, Amerika Serikat, untuk dijual. Rumah dengan tujuh kamar tidur dan sembilan kamar mandi itu dijual seharga 30 juta dolar AS (setara dengan Rp 441 miliar). Memiliki luas 13.500 kaki...
Selasa , 19 Jul 2022, 06:53 WIB
Menikah dengan Ben Affleck, Jennifer Lopez Resmi Ganti Nama Belakang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jennifer Lopez telah mengajukan dokumen untuk...
Senin , 18 Jul 2022, 16:14 WIB
Jennifer Lopez Resmi Menikah dengan Ben Affleck
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pasangan selebritas Jennifer Lopez dan Ben Affleck...