Advertisement
#bentrok-aceh-singkil
Jumat , 16 Oct 2015, 16:51 WIB
Kepala BIN: Peristiwa Aceh Singkil tak Mudah Diprediksi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Sutiyoso meminta pemberitaan media massa dapat mendinginkan suasana pascakericuhan yang terjadi di Kabupaten Aceh Singkil. "Yang terpenting media tidak memanas-manasi," kata...