Advertisement
#body-building
Jumat , 05 Sep 2014, 19:24 WIB
Paspampres Kembali Gelar Fitness Tournament
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) kembali menggelar kompetisi binaraga nasional bertajuk 'Paspampres Fitness Tournament II 2014' pada 5-6 September.Ketua Panitia PFT II 2014 Kolonel Adm Edi Wuryanto...