Advertisement
#boeing-777-er
Rabu , 27 Mar 2013, 18:35 WIB
Garuda Akan Datangkan 24 Pesawat Baru
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Garuda Indonesia akan mendatangkan hingga 24 pesawat baru untuk melengkapi armadanya sebagai bagian dari Program Quantum Leap yang dimulai sejak 2011."Peningkatan kinerja berhasil dicapai berkat ekspansi operasional perusahaan melalui...