#borobudur-dibuka
Senin , 30 Jan 2023, 13:00 WIB
TWC Siapkan Pengaturan Wisatawan Naik ke Bangunan Candi Borobudur
REPUBLIKA.CO.ID, MAGELANG -- Para wisatawan di Candi Borobudur perlu mendapatkan edukasi jika nanti bangunan candi sudah dibuka untuk umum. Hal itu diungkapkan General Manager Unit Borobudur PT Taman Wisata Candi Borobudur Prambanan...
Rabu , 19 Feb 2014, 11:41 WIB
Borobudur Dibuka Lagi, Tiket Didiskon 30 Persen
REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA -- Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko, mulai Rabu (19/2), dibuka kembali untuk umum. Namun pembukaan baru pada zona 2 yang dibuka untuk pengunjung.Direktur Operasional PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko, Retno Hardiasiwi mengatakan hal tersebut kepada wartawan di Yogyakarta, Rabu (19/2). Zona 2 yang dibuka baru pada taman di sekitar candi."Pengunjung belum boleh naik...