Bisnis Wealth Management BRI mengalami lonjakan profitabilitas yang signifikan, dengan Fee-Based Income (FBI) dari Bancassurance meningkat sebesar 34 persen yoy, dan FBI dari investasi meningkat lebih dari 200 persen yoy.

Aset Kelolaan Wealth Management BRI Tumbuh 21 Persen pada Kuartal I 2024

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Terus mencatatkan pertumbuhan positif, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk berhasil membukukan aset yang dikelola (Asset Under Management) oleh Wealth Management BRI naik 21 persen year-on-year (yoy) per Kuartal I-2024. Hal ini mencerminkan ekspansi dan diversifikasi portofolio nasabah yang berkelanjutan. Selain itu, Bisnis Wealth Management BRI mengalami lonjakan profitabilitas yang signifikan, dengan Fee-Based Income (FBI) dari Bancassurance meningkat...

Aplikasi BRImo

BRI Beri 5 Tips Cerdas Sambut Mudik dan Lebaran Tahun Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Mudik hari raya Idul Fitri menjadi salah satu momen yang dinanti-nanti oleh masyarakat Indonesia. Untuk memeriahkan momen tersebut, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik melalui jaringan terluas diseluruh penjuru Indonesia. Berikut 5 tips cerdas dari BRI untuk menyambut mudik dan Lebaran tahun ini:  1. Rencanakan Anggaran dengan Cermat Buat rencana anggaran yang...