#cak-imin-di-ugm
Kamis , 12 Oct 2023, 08:15 WIB
Cak Imin Ungkap Alasan PKB Nonaktifkan Edward Tannur
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menonaktifkan kadernya Edward Tannur dari keanggotaan Komisi IV DPR RI ihwal kasus penganiayaan yang dilakukan anaknya Gregorius Ronald Tannur terhadap Dini Sera Afriyanti....
Rabu , 11 Oct 2023, 15:42 WIB
Cak Imin Hadiri Deklarasi Aktivis Jogja di UGMÂ
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Bakal Calon Wakil Presiden (Bacawapres) Abdul Muhaimin Iskandar menghadiri pertemuan dengan sejumlah aktivis yang tergabung dalam Persatuan Nasional Aktivis Demokrasi. Pertemuan tersebut digelar di UC Hotel Universitas Gadjah Mada (UGM), Rabu (11/10/2023). "Saya sangat berbahagia, bersyukur sekaligus bangga reuni di UGM. Reuni bersama teman-teman para aktivis," kata Muhaimin kepada awak media, Rabu (11/10/2023). Dalam pertemuan tersebut, dirinya juga menyambut baik adanya...