#chelsea-vs-stoke
Senin , 27 Jan 2014, 07:34 WIB
Mourinho Menikmati Tantangan ke Benteng City
REPUBLIKA.CO.ID, REUTERS -- Pengasuh Chelsea, Jose Mourinho menolak mengizinkan prospek pertandingan Piala FA di Manchester City meredam perayaan ulang tahunnya setelah menang 1-0 di putaran keempat menang atas Stoke...
Senin , 27 Jan 2014, 02:51 WIB
Kemenangan Chelsa, Kado Ulang Tahun Mourinho
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Jose Mourinho mendapatkan kado ulang tahun sempurna ketika tim Chelsea yang dilatihnya mengalahkan Stoke City dengan skor 1-0 pada putaran keempat Piala FA di Stamford Bridge pada Ahad (26/1). Gelandang Brazil Oscar mencetak gol semata wayang dari tendangan bebas.Chelsea, yang telah menjuarai Piala FA sebanyak empat kali pada tujuh musim terakhir, harus berjuang keras untuk mengamankan...
Senin , 27 Jan 2014, 01:30 WIB
Oscar Bawa Chelsea Melaju di Piala FA
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Lewat tendangan bebas indah, Oscar mengantarkan...