#chris-brown-batal-konser
Senin , 28 Sep 2015, 00:01 WIB
Terlibat Kasus KDRT, Chris Brown Ditolak Masuk Australia
REPUBLIKA.CO.ID, Pemerintah Federal Australia mengancam tidak akan mengizinkan penyanyi RnB AS, Chris Brown masuk ke Australia karena mengingat sejarah kekerasan dalam rumah tangga yang dilakukan penyanyi tersebut. Chris Brown menurut...
Kamis , 23 Jul 2015, 06:34 WIB
Batal Konser di Indonesia, Chris Brown Ternyata Tersandung Masalah di Filipina
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Chris Brown kembali membatalkan konsernya di Jakarta yang seharusnya digelar pada 25 Juli mendatang di ICE, BSD, Tangerang. E-Motion Entertainment dan Trilogy Live selaku promotor telah menyampaikan permintaan maaf dan menyebut masalah keamanan menjadi alasan mantan kekasih Rihanna itu membatalkan konsernya di Indonesia. Namun kabar terbaru menyebutkan, batalnya konser Chris Brown kemungkinan lantaran sang penyanyi tersandung...
Rabu , 22 Jul 2015, 17:03 WIB
Batal Konser, Promotor Pastikan Pengembalian Tiket Konser Chris Brown
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pihak promotor konser Chris Brown, E-Motion...