#club-brugge-vs-manchester-city
Kamis , 04 Nov 2021, 05:04 WIB
Liga Champions: Manchester City Menang Besar 4-1 Club Brugge
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Manchester City amankan tiga poin saat menghadapi Club Brugge pada matchday keempat Grup A Liga Champions, Kamis (4/11) dini hari WIB. Tim asuhan Pep Guardiola menang 4-1...
Kamis , 04 Nov 2021, 04:08 WIB
Babak I Liga Champions: Man City Ditahan 1-1 Club Brugge
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Manchester City ditahan imbang di babak pertama saat menghadapi Club Brugge pada matchday keempat Grup A Liga Champions, Kamis (4/11) dini hari WIB. Babak pertama berakhir imbang 1-1. City bermain dengan tempo lambat di menit-menit awal untuk membangun ritme permainan. Sementara Brugge melakukan pergerakan tanpa bola dengan formasi 6-2-2 untuk menutup celah dari tuan rumah. Di menit ke-14 upaya...
Rabu , 03 Nov 2021, 15:32 WIB
Kesampingkan Derby Manchester, Pep: Vs Brugge Lebih Penting
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester City berambisi kembali mengamankan tiga angka...