Advertisement
#coachcella
Kamis , 26 May 2022, 23:24 WIB
Niki Zefanya Ungkap Alasan Bawakan Lagu Sempurna di Coachella
VIVA – Penyanyi Niki Zefanya beberapa waktu yang lalu membuat publik Tanah Air geger sekaligus bangga. Niki berhasil mencuri perhatian banyak warganet karena tampil memukau dalam salah satu festival musik ternama...
Senin , 18 Apr 2022, 11:02 WIB
Profil Rich Brian, Musisi Indonesia Pertama yang Tampil di Coachella
VIVA –Tidak hanya nama Niki Zefanya yang ikut meramaikan panggung Coachella. Namun nama Rich Brian juga ikut menjadi sorotan, lantaran dirinya menjadi musiis pertama asal Indonesia bersama Niki yang berhasil tampil di California. Bersama Niki Zefanya, keduanya sama-sama mencetak sejarah dan sukses membuat bangsa Indonesia bangga. Dalam penampilan perdananya di Coachella, Rich Brian membawa identitasnya sebagai orang Indonesia di panggung dunia...