Striker Atletico Madrid Alvaro Morata

Atletico dan Valencia Amankan Tiket Perempat Final Copa del Rey

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Atletico Madrid mengamankan tiket perempat final Copa del Rey, setelah mereka menundukkan Levante dengan skor 2-0 pada pertandingan 16 besar yang dimainkan di Estadio Ciudad de Valencia, Kamis (19/1/2023) dini hari WIB WIB. Alvaro Morata membuka keunggulan Atletico melalui golnya pada menit ke-54, sebelum Marcos Llorente mengemas gol kedua tim ibukota pada menit ke-91, demikian dilansir laman resmi...

Ousmane Dembele.

Jelang Vs Athletic Bilbao, Barcelona tak akan Diperkuat Dua Bomber Andalan

REPUBLIKA.CO.ID, BILBAO -- Barcelona akan bertandang ke markas Athletic Bilbao di San Mames Barria pada babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (21/1/2022) dini hari WIB. Namun, Blaugrana akan berlaga tanpa dua pemain kunci mereka.  Dalam laporan Football Espana, Kamis (20/1/2022), Memphis Depay dan Ousmane Dembele dipastikan absen. Sebab, pemain berpaspor Belanda dan Prancis itu tidak hadir dalam sesi latihan terbaru...