Advertisement
#corona-di-diy
Selasa , 21 Apr 2020, 10:38 WIB
Dua Dokter di Yogyakarta Positif Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Ketua Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kota Yogyakarta, Heroe Poerwadi mengatakan ada dua dokter yang positif Covid-19. Ia mengatakan salah satu dokter tertular dari pasien yang ditangani....
Rabu , 01 Apr 2020, 17:28 WIB
Kasus Positif Covid 19 di Yogyakarta Bertambah
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Kasus positif terinfeksi virus Corona (Covid-19) di DIY terus bertambah. Per 1 April ini sudah ada 28 kasus positif di DIY dari yang hari sebelumnya yang dilaporkan 24 kasus."Laporan kasus positif Covid-19 tanggal 1 April ada tambahan sebanyak empat kasus, kata Juru Bicara Penanganan Covid-19 untuk DIY, Berty Murtiningsih kepada wartawan, Rabu (01/4).Tambahan empat kasus positif...