Advertisement
#covid-19-kebumen
Rabu , 15 Apr 2020, 20:13 WIB
Rusunawa Muhammadiyah Dijadikan RS Darurat Covid-19 Kebumen
REPUBLIKA.CO.ID,KEBUMEN – Wakil Bupati Kebumen Arif Sugiyanto melakukan peninjauan ke Rumah Sakit (RS) Muhammadiyah Gombong, Rabu (15/4). Rencananya, gedung rusunawa RS Muhammadiyah Gombong itu bakal dijadikan rumah sakit darurat...