Advertisement
#covid-center-muhammadiyah
Ahad , 02 Jan 2022, 14:16 WIB
Masuki 2022, MCCC Optimistis Hadapi Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA -- Ketua Muhammadiyah Covid-19 Command Center (MCCC), Agus Samsudin mengatakan, menutup 2021 dan memasuki 2022 tidak terasa sudah 20 bulan mengelola MCCC. Ia menilai, ini merupakan pengalaman membanggakan...