Advertisement
#covid-pascalebaran
Rabu , 18 May 2022, 12:57 WIB
Pascalebaran, Menkes Klaim Belum Ada Kenaikan Kasus Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan, pascalebaran 2022 belum ada kenaikan kasus Covid-19 yang signifikan. Budi mengatakan, seusai penetapan kebijakan pelonggaran penggunaan masker telah dilakukan, hingga saat ini...