#cuaca-pakistan
Kamis , 01 Sep 2022, 00:30 WIB
Banjir Terburuk Pakistan dalam Sedekade
REPUBLIKA.CO.ID, Banjir Pakistan telah menimbulkan kesengsaraan bagi jutaan warga. Pemerintah pun telah mendeklarasikan keadaan darurat, Jumat (27/8/2022), akibat banjir buruk dalam satu dekade terakhir ini.Jumlah TerdampakLebih dari 30 juta...
Rabu , 31 Aug 2022, 18:30 WIB
Pakistan Pertimbangkan Buka Izin Impor dari India
REPUBLIKA.CO.ID, ISLAMABAD -- Badan-badan bantuan internasional telah meminta pelonggaran pembatasan impor makanan dari India ke Pakistan. Menteri Keuangan Pakistan, Miftah Ismail, mengatakan, pemerintah sedang mempertimbangkan untuk melonggarkan pembatasan impor yang memungkinkan masuknya pasokan sayuran dan makanan lainnya dari India. "Lebih dari satu badan internasional telah mendekati pemerintah untuk meminta izin memasok makanan dari India melalui perbatasan darat. Pemerintah akan mengambil keputusan...