Logo Bank Indonesia.

DPK Tumbuh 5,8 Persen, BI Minta Bank Jaga Kapasitas Penyaluran Kredit

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Bank Indonesia (BI) mengungkapkan ketersesiaan likuiditas perbankan tercermin pada tingginya rasio AL/DPK sebesar 27,79 persen dan didukung pula oleh kebijakan insentif likuiditas makroprudensial (KLM). Khususnya bagi bank-bank yang menyalurkan kredit pada sektor-sektor prioritas.  “Untuk menyikapi funding gap sejalan dengan pertumbuhan DPK sebesar 5,80 persen dan agar tetap menjaga kapasitas penyaluran kredit, bank-bank menempuh dua strategi utama yaitu realokasi...

.

Perbankan Digital Berhasil Tingkatkan Dana Pihak Ketiga

FreepikJAKARTA---Layanan perbankan digital merupakan layanan yang sangat diminati oleh masyarakat karena menawarkan beragam kemudahan. Hal ini pun terlihat dari adanya peningkatan jumlah Dana Pihak Ketiga (DPK).Direktur Utama PT Bank Neo Commerce Tbk (BNC), Tjandra Gunawan mengatakan, pada awal tahun 2023, pertumbuhan ekonomi Indonesia diprediksi melambat karena imbas dari resesi global, tetapi ekonomi Indonesia di triwulan pertama 2023 pertumbuhannya cukup...