Advertisement
#daop-4-kai
Kamis , 15 Jun 2017, 20:05 WIB
KAI Semarang Tambah 2.108 Kursi per Hari Selama Mudik
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Perseroan Terbatas Kereta Api Indonesia Daerah Operasi IV Semarang menambah kapasitas penumpang sebanyak 2.108 kursi/hari selama masa angkutan Lebaran 2017. "Ada empat kereta api (KA) tambahan...