Advertisement
#delapan-golongan-penerima-zakat
Senin , 02 Jan 2023, 12:46 WIB
Delapan Golongan Penerima Zakat Menurut Syekh Nawawi al-Bantani
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rukun Islam yang ketiga adalah membayar zakat. Maksudnya memberikan zakat kepada mustahik atau orang-orang yang berhak menerima zakat. Zakat diberikan sesegera mungkin kepada mustahik ketika memungkinkan...