#dexamethasoe
Rabu , 14 Jul 2021, 05:31 WIB
Top 5 News: Dexamethasone Lemahkan Imun, dr Lois tak Ditahan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tingginya angka masyarakat yang terpapar Covid-19, membuat obat-obatan dan vitamin laris manis di pasaran. Namun, masyarakat diharapkan berhati-hati untuk membeli dan mengkonsumsi obat-obatan yang disebut bisa...
Selasa , 13 Jul 2021, 07:42 WIB
Hati-Hati, Dexamethasone Justru Lemahkan Daya Tahan Tubuh
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Prof Ari Fahrial Syam mengingatkan masyarakat untuk tidak membeli obat sesuai dengan resep yang viral. Daftar obat itu disebut-sebut berkhasiat untuk Covid-19.Salah satu obat yang direkomendasikan ialah dexamethasone. Prof Ari juga menemukan resep dari platform telemedicine yang turut memberikan dexamethasone.Prof Ari menjelaskan, ilmu kedokterkan berbasis bukti menyebut dexamethasone tidak berguna...