#diabetes-melitus-1
Rabu , 26 Oct 2011, 19:52 WIB
Duh...30 Persen Pengidap Diabetes Tipe 1 di Indonesia adalah Anak-anak
REPUBLIKA.CO.ID, World Diabetes Foundation baru-baru ini meluncurkan program untuk pencegahan dan penanganan diabetes di negara berkembang. Organisasi tersebut mendanai 270 kegiatan di 100 negara yang berfokus pada peningkatan kesadaran...
Rabu , 26 Oct 2011, 19:47 WIB
Buah Hati Anda Mudah Lelah? Waspadai, Bisa Jadi Mengidap Diabetes Tipe 1
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Bila anda melihat buah hati anda cepat lelah saat beraktivitas, sebaiknya waspadai dan segera konsultasikan pada dokter sejak dini. Seorang dokter spesialis anak mengingatkan orang tua anak yang cepat lelah adalah pertanda diabetes. Seringkali kondisi ini sulit dideteksi hingga anak tersebut menderita penyakit diabetes mellitus (DM) tipe 1 kronis."Ada beberapa gejala yang dapat digunakan untuk mengetahui...